Istilah-Istilah Dalam Kedokteran (U)



Berikut merupakan beberapa istilah ilmu kedokteran dalam abjad U. Dalam artikel ini, Istilah-istilah kedokteran yang saya berikan menggunakan bahasa Indonesia ataupun bahasa Inggris. Gunakan CTRL+F  untuk memudahkan pencarian. 


Istilah-istilah kedokteran dalam Abjad: 
A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z


Ulcer Gastritis adalah keadaan dimana kontinuitas mukosa lambung terputus dan meluas sampai di bawah epitel.

Ureter adalah saluran dari ginjal ke kandung kemih

Uretra adalah saluran dari kandung kemih ke luar

Urine adalah air seni

Urtikaria adalah reaksi vaskular lapisan dermis bagian atas yang ditandai dengan bercak yang agak menonjol yang lebih merah pada kulit dan sering disertai gatal yang hebat.

Semoga artikel mengenai istilah-istilah kedokteran dalam U di atas dapat bermanfaat untuk anda. Bila anda mempunyai istilah kedokteran yang belum ada dalam artikel ini, silahkan menambahkan dalam kolom komentar.


Istilah-istilah kedokteran dalam Abjad: 
A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z



Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Istilah-Istilah Dalam Kedokteran (U)"

Post a Comment